MENYAMBUT SISWA DI PAGI HARI DAN MENGAJARKAN ADAB SEBELUM ILMU

Salah satu kegiatan yang dapat dilakukan untuk memberikan pembiasaan dan keteladanan yang baik yaitu kegiatan salam pagi. Kegiatan ini dilakukan di pagi hari untuk menyambut kedatangan siswa di sekolah. SMK Kreatif Hasbullah Bahrul Ulum Tambakberas, sebagai sekolah yang berlandaskan nilai-nilai keislaman sekaligus dalam lingkungan pesantren tentunya melaksanakan kegiatan salam pagi sebagai salah satu kegiatan yang harus dilaksanakan….

Read More

Pendidikan Karakter Melalui Kegiatan Ziarah Masayikh PPBU

Awal pembelajaran di semester genap adalah awal kembalinya para siswa untuk belajar di sekolah. Rabu (5/1) siswa siswi SMK Kreatif Hasbullah Bahrul Ulum Tamabakberas Jombang mengawalinya dengan berziarah.siswa siswi dengan didampingi Bapak Ibu guru melaksanakan ziarah  ke makam KH.A.Wahab Hasbullah. Beliau adalah seorang ualam pendiri Nadhatul Ulama yang lahir di Jombang pada 31 Maret 1888…

Read More

APEL PAGI LATIH KEDISPLINAN PESERTA DIDIK UNTUK BERKARAKTER

Tampak setiap pagi dilapangan SMK Kreatif Hasbullah Bahrul Ulum Tambakberas, peserta didik melaksanakan kegiatan Apel Pagi. Kegiatan ini merupakan salah satu pelaksanaan penguatan pendidikan karakter di SMK Kreatif Hasbullah Bahrul Ulum Tambakberas. Apel pagi dimulai setelah sekolah membunyikan bel tanda masuk pada pukul 07.10 WIB. Kegiatan apel pagi di SMK Kreatif Hasbullah Bahrul Ulum Tambakberas dilakukan setiap…

Read More

PERINGATAN HARI GURU 2021 “Bergerak dengan Hati, Pulihkan Pendidikan”

Setiap tahunnya Peringatan Hari Guru Nasional mengusung tema yang berbeda. Di tahun 2021 ini, Tema Hari Guru Nasional adalah \’Bergerak dengan Hati, Pulihkan Pendidikan\’. Tema ini sesuai dengan situasi pendidikan Indonesia yang sempat terhambat akibat pandemi COVID-19, yang mewajibkan kegiatan belajar mengajar diselenggarakan dari jarak jauh (Daring). Proses itu tentu saja mempersulit seluruh tenaga pengajar…

Read More

Peringatan Maulid Nabi, SMK Kreatif Hasbullah Bahrul Ulum ajak Siswa-Siswi Untuk Teladani Rasulullah

Hanif Mutiarasti (Kesiswaan) – Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H/ 2021 M, SMK Kreatif Hasbullah melaksanakan kegiatan yang diisi dengan beberapa penampilan bakat dan kemampuan siswa-siswi SMK Kreatif Hasbullah dalam bidang keagamaan. Diantara penampilan siswa/i tersebut adalah ceramah agama dan hafalan Al-Qur’an juz 30 yang dibawakan siswa secara bersambung. Selain itu pada peringatan…

Read More

WORKSHOP PENINGKATAN KOMPETENSI GURU TAHUN 2021

Swafoto Bapak Ibu Guru dengan Ibu Kusumanung Utami,.S.Pd. Pemerintah melalui Kemendikbud telah memulai revolusi pendidikan sejak tahun 2019,  baik di tingkat Dasar, Menengah hingga Tinggi, konsep yang diusung dalam revolusi ini adalah “Merdeka Belajar” di semua aspek pendidikan formal. Konsep “Merdeka Belajar” pendidikan baru ini sangat memperhitungkan kemampuan dan keunikan kognitif individu siswa, para siswa diharapkan mampu…

Read More